Pusat Pendidikan dan Latihan atau Pusat Pendidikan dan Pelatihan?

 Jika pendidikan itu diartikan 'proses mendidik' dan didikan diartikan 'hasil mendidik', dengan taat asas 'proses melatih' akan menjadi pelatihan, dan latihan akan diartikan 'hasil melatih, yang dilatihkan'. Sejalan dengan itu, yang benar adalah Pusat Pendidikan dan Pelatihan, bukan Pusat Pendidikan dan Latihan.


Sumber : Buku Praktis Bahasa Indonesia 1

Posting Komentar untuk "Pusat Pendidikan dan Latihan atau Pusat Pendidikan dan Pelatihan?"